Rabu, 11 Januari 2012

LANDSCAPE

Proses internal dan eksternal Bumi mengakibatkan terbentuknya: Bending alam (landscape) Sumber daya mineral* logam (mis. besi, tembaga) da... thumbnail 1 summary
Proses internal dan eksternal Bumi mengakibatkan terbentuknya:
Bending alam (landscape)
Sumber daya mineral* logam (mis. besi, tembaga) dan non-logam (mis. pasir, fosfat, garam, gips), termasuk sumber daya energi (mis. batubara, minyak & gas bumi, uranium)

*Sumber daya mineral : kandungan bahan alam dalam bentuk padat, cairan atau gas di dalam atau di atas permukaan Bumi dalam bentuk dan jumlah yang akan menguntungkan apabila diekstraksi dan dikonversi menjadi bahan yang bermanfaat (sekarang atau di masa yang akan datang) (Miller 2000). Sumber daya mineral terkandung dalam batuan yang membentuk kerak Bumi.
APA YANG KAMU KETAHUI TENTANG BENTANG ALAM (LANDSCAPE) TERSEBUT JELASKAN

Tidak ada komentar

Posting Komentar